Rangka atap Baja Ringan adalah material konstruksi yang terbuat dari campuran aluminium dan seng, serta dikenal dengan nama cold rolled coil. Massanya ringan dan lebih tipis dari baja biasa yang dijual di pasaran. Rangka atap Baja Ringan sering digunakan untuk berbagai hal seperti rangka mobil, rangka bangunan rumah, peralatan kelistrikan dan lain-lain.
Rangka atap Baja ringan
- Ringan dan mudah dibawa karena beratnya kurang lebih 9 kg/m2. Tidak seperti material kayu 18 kg/m2 ataupun baja yaitu 25 kg/m2.
- Anti rayap karena terbuat dari bahan yang tidak disukai oleh rayap.
- Memiliki ketahan yang baik. Rangka atap Baja Ringan ini tahan terhadap cuaca yang ekstrim serta tidak mudah mengalami pemuaian.
- Pemasangan juga tergolong mudah dan cepat jika dibandingkan baja konvensional. Sehingga bisa mengefisienkan tenaga, waktu dan biaya.
- Dapat didaur ulang jika sudah tidak digunakan. Salah satu caranya dengan dilelehkan dan dibentuk menjadi produk lain yang lebih bermanfaat untuk konstruksi
- Kekuatan tarik tinggi hingga 550 Mpa. Berbeda dengan baja biasa yang hanya mencapai 100 Mpa.
- ( tukang baja ringan bogor )
Harga Rangka atap Baja Ringan bervariasi berdasarkan spesifikasi dan bahan finishing yang digunakan. Penawaran dibuat sesuai kebutuhan dilapangan dengan pengukuran terlebih dahulu.
Dengan harga bersaing, kami pastikan Anda mendapatkan kualitas yang terbaik. Kebutuhan Rangka atap Baja Ringan Anda sudah berada di tangan yang tepat bersama kami.
Harga yang kami berikan adalah harga tangan pertama yang jujur dan transparan. Segera konsultasikan kebutuhan Anda kepada kami dan dapatkan harga yang terbaik.
Temtera menjual Rangka atap Baja Ringan dengan berbagai pilihan ketebalan dan spesifikasi. Kami menyediakan jasa pemasangan Rangka atap Baja Ringan terbaik.
Percayakan kebutuhan pemasangan Rangka atap Baja Ringan Anda kepada kami. Pemasangan dilakukan oleh tim profesional kami dengan proses pengukuran terlebih dahulu. ( tukang baja ringan )
Gak perlu khawatir, pemasangan kami bergaransi dan kami menjamin kebersihan dan kerapihan pemasangan. Silahkan hubungi kami untuk konsultasi project Anda sekarang!